Mengaku Mengalami Curas Padahal Kunjungi Selingkuhannya, Pria di Sumba Barat Jadi Tersangka Laporan Palsu
Imanuel Lodja - Jumat, 01 November 2024 14:25 WIB

istimewa
Mengaku Mengalami Curas Padahal Kunjungi Selingkuhannya, Pria di Sumba Barat Jadi Tersangka Laporan Palsu
Kapolres Sumba Barat AKBP Hendra Dorizen yang dikonfirmasi pada Jumat (1/11/2024) menegaskan akan menindak tegas terhadap tindakan serupa.
Baca Juga:
Ia mengingatkan bahwa laporan palsu dapat menimbulkan kegaduhan di masyarakat.
Kapolres juga menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk tidak mencoba membuat laporan palsu, karena hal ini dapat memiliki konsekuensi hukum yang serius.
Polres Sumba Barat berharap tindakan tegas terhadap laporan palsu ini dapat memberikan efek jera dan menjaga integritas proses hukum di wilayah tersebut.
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait

Polres Sumba Barat Bantu Sumur Bor Bagi Warga Tanarighu

Kapolres Sumba Barat Kunjungan Kerja ke Polsek Wanukaka dan Polsek Lamboya

Polisi di Sumba Barat Ini Jadi Pendidik dan Penggerak Tani

Mahasiswa di Sumba Barat Daya Mengaku Dicabuli Sesama Pria Saat Tidur dan Mabuk Miras

Wakapolres dan Kabag Ops Polres Sumba Barat Berganti

TNI-Polri di Sumba Barat Gelar Apel Skala Besar dan Patroli Kamtibmas
Komentar