Semua Korban Meninggal Pesawat ATR 42-500 Telah Ditemukan, Evakuasi Dipermudah Cuaca
Arie - Jumat, 23 Januari 2026 10:16 WIB
suara.com
Seluruh korban meninggal kecelakaan pesawat ATR 42-500 telah ditemukan. Proses evakuasi terbantu cuaca membaik dan operasi modifikasi cuaca.
Instruksi tersebut diberikan setelah Gubernur Sulsel bersama Menteri Perhubungan meninjau langsung posko pencarian dan melihat beratnya tantangan evakuasi akibat cuaca buruk dan medan yang terjal.
Operasi modifikasi cuaca dilaksanakan oleh BMKG dengan dukungan TNI Angkatan Udara sejak Selasa, 20 Januari 2026. Setiap sortie dilakukan dengan menyebarkan sekitar satu ton bahan semai berupa kalsium oksida dari udara menggunakan pesawat Cessna.
Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Baca Juga:
Amson menyebut hasil operasi modifikasi cuaca ini sangat signifikan dalam mengurangi curah hujan dan mengurai kabut di lokasi pencarian, sehingga memberikan dampak positif bagi kelancaran operasi SAR gabungan.
Baca Juga:Identitas Korban yang Telah Teridentifikasi
Sebelumnya, Tim DVI Mabes Polri dan Polda Sulawesi Selatan telah berhasil mengidentifikasi dua jenazah korban kecelakaan pesawat ATR 42-500. Kedua korban tersebut adalah Florensia Lolita Wibisono, pramugari pesawat, serta Deden Maulana, pegawai Kementerian Kelautan dan Perikanan.
Kedua jenazah telah diserahkan kepada pihak keluarga pada Rabu, 21 Januari 2026, untuk dimakamkan.
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Hilang Tiga Hari, Lansia di Flores Timur Ditemukan dalam Hutan dalam Kondisi Lemas
Tiga Penumpang Kapal Rusak di Perairan Sikka Diselamatkan
Pesawat ATR 42 Hilang Kontak di Maros, TNI AU Kerahkan Helikopter Caracal dan 82 Personel
Hari Kelima Pencarian Siswa di Lokasi Wisata Air Terjun, Tim SAR Gabungan Kerahkan Tiga Regu
Pencarian Nelayan Hilang di Flores Timur-NTT Dihentikan
Cuaca Ekstrem Sulitkan Pencarian Korban Tenggelam, Lokasi Wisata Air Terjun Ditutup Sementara Bagi Pengunjung
Komentar