Hadiri Perayaan Natal di GKII Welai, Kapolres Alor Sampaikan Sejumlah Pesan Kamtibmas
Baca Juga:
Ketika keluarga dipulihkan dan diperkuat, gereja akan menjadi semakin kuat, masyarakat menjadi lebih rukun, dan kehidupan sosial akan dipenuhi dengan semangat persaudaraan serta toleransi.
Penguatan ketahanan keluarga dipandang sebagai fondasi utama dalam membangun masyarakat yang tangguh dan berkarakter.
Baca Juga:Kualitas masyarakat sangat ditentukan oleh kualitas keluarga.
Oleh karena itu, upaya membangun keluarga yang kuat, harmonis, dan beriman merupakan tugas dan tanggung jawab bersama seluruh elemen masyarakat.
Seluruh rangkaian Ibadah Perayaan Natal Jemaat GKII Welai berlangsung dengan aman, tertib, dan kondusif.
Diharapkan melalui kebersamaan ini, sinergitas antara Kepolisian dan masyarakat semakin kuat dalam rangka menjaga dan membina situasi kamtibmas yang aman, damai, dan sejuk di wilayah Kabupaten Alor.
Perayaan Natal tahun ini diharapkan membawa perubahan yang positif bagi kemajuan dan kesejahteraan umat, yang dimulai dari lingkungan keluarga.
Baca Juga:Dengan keluarga yang tangguh, gereja akan semakin kokoh, masyarakat akan semakin kuat, dan kehidupan berbangsa serta bernegara akan dipenuhi dengan harapan baru menuju masa depan yang lebih baik.
Angkutan Nataru 2025/2026 KAI Divre I Sumut Tembus 183 Ribu Penumpang, Naik 11 Persen
10 Warga Di NTT Meninggal Selama Pelaksanaan Operasi Lilin Turangga 2025
Antar Pacar Pulang, Pria di Kota Kupang Malah Dianiaya Kakak Pacarnya
Di Perayaan Natal Pemuda GMIT Imanuel Mola, Kapolres Alor Ajak Pemuda Jadi Agen Terang dan Damai
Hari Raya di Kupang Aman dan Kondusif, Kapolres Beri Apresiasi dan Terima Kasih Kepada Anggota