Prihatin Dengan Pendidikan Anak di Desa, Bhabinkamtibmas di Sumba Timur Galang Kerjasama Dengan Warga Bangun Sekolah Darurat
Imanuel Lodja - Senin, 29 September 2025 10:16 WIB
istimewa
Aipda Suryanto, Bhabinkamtibmas Desa Hanggaroru Kabupaten Sumba Timur saat mengajar di sekolah SMP TK yang dirintisnya
Aipda Suryanto dan warga Desa Hanggaroru sendiri sangat membutuhkan uluran tangan dan bantuan untuk perbaikan gedung dan sarana penunjang kegiatan pendidikan di sekolah tersebut.
Baca Juga:
"Kami dan warga sangat rindu ada bangunan sekolah SMP di desa kami supaya anak-anak tidak putus sekolah lagi," tandasnya.
Walau harus berbagi waktu untuk mengajar, Aipda Suryanto sendiri tetap mengutamakan tugas utamanya sebagai anggota Polri mengunjungi dan menjaga keamanan dan ketertiban di desa binaannya.
Ia juga mengaku tidak terbeban dengan tugas tambahannya untuk mengajar secara gratis. "Semuanya saya lakukan demi kecerdasan anak bangsa dan supaya jangan ada lagi anak usia sekolah yang tidak bersekolah," tandasnya.
Baca Juga:
Kepala Desa Hanggaroru, Hina Tanggumara juga salut atas inisiatif Bhabinkamtibmas yang peduli pada masalah pendidikan anak-anak di wilayahnya.
Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Ia juga berterima kasih kepada Aipda Suryanto yang dengan gigih membantu membangun sekolah bahkan ikut terlibat untuk mengajar walau tanpa gaji.
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas di Polres Sumba Barat Diganjar Penghargaan Kapolda NTT
Difasilitasi Bhabinkamtibmas di Rote Ndao, Ayah Dan Anak Terpisah 17 Tahun Bisa Bertemu
Dua Hari Operasi, Polres Sumba Timur Amankan Ribuan Liter Miras Tradisional
Satlantas Polres Sumba Timur Hadirkan Kedai Kopi Tertib Berlalu Lintas di Pos Lalu Lintas
Mantan Pasutri di Kupang Ribut Soal Rumah, Polisi Turun Tangan
Warga NTB Ditangkap Polisi Saat Bawa Narkoba Dalam Plastik Buah di Pulau Terluar di Sumba Timur
Komentar
Berita Terbaru
DPW PKB Jateng Gelar Tasyakuran Pahlawan Nasional. Gus Yusuf: Kiai Kholil Bangkalan Guru Segala Guru, Gus Dur Guru Bangsa
Dua Kepala Dinas Pemko Medan Jadi Tersangka Korupsi Medan Fashion Festival 2024
Brimob Polda Sumut Temukan dan Musnahkan 10 Hektare Ladang Ganja di Mandailing Natal
Terungkap! Ini Motif Ledakan di SMAN 72 Jakarta Utara, Gubernur Pramono: Bukan karena Bullying
Gas Air Mata Kadaluarsa di Tiga Polres di NTT Dimusnahkan
Propam Polres Rote Ndao Awasi Ketat Disiplin Anggota Polri
Polres TTU Pantau Dan Awasi Tiga SPBU di Kabupaten TTU