Jumat, 09 Mei 2025

Gelombang Tinggi di Pantai Kupang Barat-NTT, Rumput Laut Milik Petani Kupang Rusak Total

Imanuel Lodja - Kamis, 06 Februari 2025 15:30 WIB
Gelombang Tinggi di Pantai Kupang Barat-NTT, Rumput Laut Milik Petani Kupang Rusak Total
istimewa
Gelombang Tinggi di Pantai Kupang Barat-NTT, Rumput Laut Milik Petani Kupang Rusak Total

Kepala Pelaksana (Kalak) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kupang, Semmy Tinenti, menjelaskan kejadian di pesisir pantai Tablolong adalah gelombang pasang dan bukan banjir rob.

Baca Juga:

"Tentunya berdasarkan laporan dari teman-teman di BMKG, kejadian itu adalah gelombang pasang ya," kata Semmy saat dikonfirmasi secara terpisah.

Dia mengaku BPBD dan Dinas Sosial Kabupaten Kupang sudah mendirikan dapur umum bagi warga yang terdampak. Sembako juga sudah diturunkan untuk didistribusikan.

"Semua kebutuhan warga terdampak kami sudah tangani dengan baik. Dapur umum juga melayani makan dan minum sebanyak tiga kali dalam sehari," pungkas Semmy.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Bejat! Pria di Kupang-NTT Cabuli Lima Keponakannya

Bejat! Pria di Kupang-NTT Cabuli Lima Keponakannya

Terseret Banjir, Warga Takari-Kupang dan Petugas Koperasi Ditemukan Meninggal Dunia

Terseret Banjir, Warga Takari-Kupang dan Petugas Koperasi Ditemukan Meninggal Dunia

Wapres Minta Pembangunan Bendungan Manikin di Kupang-NTT Dipercepat

Wapres Minta Pembangunan Bendungan Manikin di Kupang-NTT Dipercepat

Wapres Gibran Ajak Ratusan Anak Panti Asuhan di Kupang Belanja Perlengkapan Sekolah

Wapres Gibran Ajak Ratusan Anak Panti Asuhan di Kupang Belanja Perlengkapan Sekolah

Dapat Bingkisan Wapres, Ini Isi Tas Pemberian Wapres Gibran di SDI Kaniti Kabupaten Kupang

Dapat Bingkisan Wapres, Ini Isi Tas Pemberian Wapres Gibran di SDI Kaniti Kabupaten Kupang

Terungkap! Ini Alasan Petani di Kupang Aniaya dan Gantung Istri di Pohon Johar

Terungkap! Ini Alasan Petani di Kupang Aniaya dan Gantung Istri di Pohon Johar

Komentar
Berita Terbaru