5 HP Realme dengan Kamera Terbaik, Hasil Foto Setara iPhone
Arie - Senin, 20 Oktober 2025 15:01 WIB
ist
5 HP Realme dengan Kamera Terbaik, Hasil Foto Setara iPhone
4. Realme C75x
Seri C biasanya dikenal ekonomis, namun Realme C75x menawarkan kamera 50 MP yang hasilnya cukup impresif di kelas harga Rp2 jutaan.
Harga mulai dari Rp5,7 juta per unit.
Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Baca Juga:
Didukung kecerdasan buatan AI dari Realme UI 6.0, hasil foto tampil lebih hidup dan seimbang tanpa perlu banyak pengaturan manual.
Kamera depannya beresolusi 5 MP, namun sudah dilengkapi fitur beautification dan filter untuk selfie yang tetap menarik.
Baca Juga:5. Realme 13 Pro+ 5G

Terakhir, Realme 13 Pro+ 5G hadir dengan kombinasi tiga kamera belakang — 50 MP utama, 50 MP telefoto, dan 8 MP ultrawide, serta kamera depan 32 MP untuk hasil selfie jernih.
Chipset Snapdragon 7s Gen 2, layar AMOLED 6,7 inci 120Hz, dan baterai 5.200 mAh membuatnya seimbang antara performa dan efisiensi.
Dengan kualitas kamera yang terus ditingkatkan, kelima smartphone Realme ini layak jadi pilihan bagi Anda yang ingin hasil foto tajam, detail, dan jernih tanpa harus membeli iPhone.
Baca Juga:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Penjualan iPhone 17 Series Melejit 14% Lampaui iPhone 16, Tapi Model Ini Tak Sesuai Ekspektasi
iPhone 17 Resmi Dijual di Digimap, Model Termahal Setara Honda CBR150R Racing Red ABS
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025 Versi DXOMARK, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
Terungkap! Segini Harga Resmi iPhone 17 di Indonesia, Model Pro Max Seharga Honda Vario 125 Baru!
Siap-Siap! Preorder iPhone 17, 17 Air, 17 Pro, dan 17 Pro Max Segera Dibuka di Indonesia
Apple Dikabarkan Siapkan iPhone dan MacBook Baru Awal 2026, Ini Bocorannya
Komentar