Mayoritas Bursa Asia Memerah di Pasar Spot
Redaksi - Rabu, 16 Januari 2019 01:58 WIB
digtara.com | JAKARTA – Mayoritas bursa Asia masih memerah pada awal perdagangan Rabu (16/1/2019).
Baca Juga:
Mengutip Bloomberg, pukul 08.25 WIB, Nikkei melorot 148,70 poin atau 0,73 ke level 20,4905,84, Hang Seng terkorekis 127,36 poin atau 0,47% ke level 26.702,93 dan Kospi turun 0,55 poin atau 0,02% ke level 2.096,93.
Taiwan Taiex terkoreksi 21,03 poin atau 0,21% ke level 9,785, FTSE Malaysia turun 5,59 poin atau 0,33% ke 1.673,82.
Rally harga saham di Asia menunjukkan tanda-tanda terhenti pada Rabu pasca parlemen Inggris menolak tawaran Brexit dan mengalahkan Perdana Menteri Theresa May dalam voting yang digelar Selasa (15/1) waktu setempat. Hal ini memicu ketidakpastian yang lebih tinggi di pasar global.
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat
Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS
Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya
Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia
Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur
Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo
Komentar