Minggu, 19 Mei 2024

Wali Kota Medan Sidak Kantor Lurah Hari Pertama Kerja: Mana Ini, Kok pada Kosong?

- Senin, 09 Mei 2022 05:06 WIB
Wali Kota Medan Sidak Kantor Lurah Hari Pertama Kerja: Mana Ini, Kok pada Kosong?

digtara.com – Hari pertama kerja setelah libur Hari Raya Idul Fitri, Wali Kota Medan Bobby Afif Nasution sidak kantor lurah di kota Medan, Senin (9/5/2022).

Baca Juga:

Wali Kota Medan menggunakan seragam dinasnya bersama timnya menyidak kantor lurah Kampung Baru, kecamatan Medan Medan Maimun, Kota Medan.

Dari pantau terlihat Wali Kota Medan, masuk ke dalam kantor lurah tersebut dan mengecek beberapa pegawai di kantor lurah tersebut yang ternyata tak ada orangnya.

Baca: 40 Rumah Terbakar di Medan, Wali Kota Fasilitasi Makan hingga Tidur Pengungsi

Bobby tampak kesal saat melihat kondisi kantor lurah tersebut terlihat kosong saat hari pertama kerja setelah libur Hari Raya idul Fitri 1443 Hijriyah.

“Mana ini kok pada kosong,” kata Bobby saat mengecek lokasi yang tak ada pekerjanya tersebut.

Setelah keliling mengecek sejumlah ruangan kantor lurah tersebut Bobby bersama timnya langsung pergi meninggalkan kantor lurah tersebut.

Wali Kota Medan Sidak Kantor Lurah Hari Pertama Kerja: Mana Ini, Kok pada Kosong?

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru