Rabu, 12 Februari 2025

Waduh! Manchester City Kalah 4 Laga Beruntun

Arie - Minggu, 10 November 2024 08:45 WIB
Waduh! Manchester City Kalah 4 Laga Beruntun
net
Pep Guardiola

digtara.com - Bak ditutup awan kelabu, klub Liga Inggris, Manchester City kini berada dalam situasi yang sangat sulit.

Baca Juga:

Betapa tidak, Manchester City yang dikenal sebagai klub yang sangat superior, kini terperosok dalam jurang. Dalam empat laga terakhirnya, Man City selalu kalah.

Man City baru saja merampungkan laga pekan ke-11 Premier League melawan Brighton, Minggu (10/11) dini hari WIB.

Pada duel di AMEX Stadium tersebut, Man City kalah dengan skor 2-1 dari sang tuan rumah.

Man City sejatinya unggul lebih dulu dan seolah akan menang. Erling Haaland bikin gol pada menit ke-23.

Namun, dua pemain pengganti Brighton, Joao Pedro dan Mattew O'Riley, mampu membalikkan kedudukan.

Kekalahan itu benar-benar jadi pukulan telak bagi Man City.

Sebab, mereka harus menghadapi situasi yang belum pernah terjadi pada era Pep Guardiola.

Meskipun tampil superior pada era Pep Guardiola, Man City tetap bukan tim yang sempurna.

Mereka tetap merasakan kekalahan dan kegagalan setiap musimnya. Namun, apa yang terjadi musim 2024/2025 sangat tidak bisa.

Man City kalah empat laga beruntun di semua ajang.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Hasil Liga Champions Tadi Malam: Manchester City Babak Belur Dihajar PSG, Real Madrid Pesta Gol

Hasil Liga Champions Tadi Malam: Manchester City Babak Belur Dihajar PSG, Real Madrid Pesta Gol

Lengkap! Jadwal dan Peserta Piala Dunia Antarklub 2025: Ada Manchester City sampai Real Madrid

Lengkap! Jadwal dan Peserta Piala Dunia Antarklub 2025: Ada Manchester City sampai Real Madrid

Hasil Liga Champions: Arsenal dan Barca Berpesta, Manchester City Merana

Hasil Liga Champions: Arsenal dan Barca Berpesta, Manchester City Merana

Link Live Streaming MU vs Leicester City Malam Ini, Laga Terakhir Pelatih van Nistelrooy

Link Live Streaming MU vs Leicester City Malam Ini, Laga Terakhir Pelatih van Nistelrooy

Hasil Bola Tadi Malam: Barcelona Kena Bantai, Chelsea Lumat Brighton Lewat Quattrick Cole Palmer

Hasil Bola Tadi Malam: Barcelona Kena Bantai, Chelsea Lumat Brighton Lewat Quattrick Cole Palmer

Hasil Liga Inggris: Brace Luis Diaz, Liverpool Permalukan MU di Old Trafford

Hasil Liga Inggris: Brace Luis Diaz, Liverpool Permalukan MU di Old Trafford

Komentar
Berita Terbaru