Polisi Pastikan Pelaku Pencabulan Anak Dibawah Umur di Manggarai Timur Tewas Bunuh Diri
Baca Juga:
Korban yang juga siswi kelas VI sekolah dasar mengalami kejadian ini pada Senin (18/8/2025) malam di rumah kakek dan neneknya di Kecamatan Kota Komba Utara, Kabupaten Manggarai Timur.
Ia pun mengalami trauma dan harus dirawat di rumah sakit pasca mendapatkan tindakan kekerasan seksual ini.
Kasat Reskrim, Iptu Ahmad Zacky Shodri menyebutkan kalau korban sudah dioperasi karena mengalami luka robek. Korban juga menjalani rawat inap di RSUD Borong, Kabupaten Manggarai Timur.
Baca Juga:
"(Korban) hanya mengangguk karena kondisi fisik yang lemah akibat tindakan kekerasan seksual yang dialami," ujar Kasat.
Korban juga masih sering menangis kesakitan dan berbicara tidak jelas meminta pertolongan
Selain itu, korban kurang dapat fokus akibat rasa sakit yang dialami. "Dia merasa ketakutan, tatapan kosong dan hampa," tambah Kasat Reskrim.
Terduga pelaku D, warga Kecamatan Kota Komba Utara itu ditemukan pada 21 Agustus 2025 tewas gantung diri.
Hasil pemeriksaan oleh dokter dan petugas medis dari puskesmas juga menunjukkan tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan.
Baca Juga:
Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Wanita di Kupang Ditemukan Meninggal di Lokasi Wisata, Diduga Bunuh Diri
Pelaku Pencurian dan Penipuan di Manggarai Timur Diamankan Polisi di Manggarai
Mulai Pulih, Korban Kekerasan Seksual di Manggarai Timur Segera Dimintai Keterangan
Bocah Korban Kekerasan Seksual di Manggarai Timur Dapat Pendampingan Psikologi
Siswi Sekolah Dasar di Manggarai Timur Alami Pelecehan Seksual Hingga Pendarahan dan Trauma Berat
Kapolda NTT Bantu Renovasi Rumah IRT di Kabupaten Manggarai Timur
Rekomendasi HP POCO Terbaik di Bawah Rp2 Juta 2026, Spesifikasi Gahar dan Baterai Tahan Lama
7 Tablet di Bawah Rp5 Juta yang Bikin Kerja Makin Produktif, Rasa Laptop Canggih!
30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 11 Januari 2026, Klaim Pemain OVR Tinggi untuk Starting XI
Lion Group Buka Lowongan Kerja Ground Handling 2026, Terbuka untuk Lulusan D3 Semua Jurusan
Aksi Unjuk Rasa BEM UMN Al-Washliyah di Kanwil BRI Medan Diwarnai Keributan dengan Satpam
Terbaru! 10 Kode Redeem FF Hari Ini, 11 Januari 2026 – Klaim Hadiah Gratis Sekarang!
Kunjungi Toko Merchandise PSMS Medan, Gubernur Bobby Dorong Peningkatan Pemasukan Klub