Jumat, 14 November 2025

100 Personil Brimob Polda NTT BKO ke Polda Metro Jaya

Imanuel Lodja - Rabu, 03 September 2025 08:00 WIB
100 Personil Brimob Polda NTT BKO ke Polda Metro Jaya
ist
Polda NTT mengirim 100 anggota Satuan Brimob Polda NTT untuk BKO ke Polda Metro Jaya

Anggota PHH Brimob mendapatkan pelatihan khusus untuk menghadapi situasi kerusuhan massa dengan menerapkan prosedur standar operasi (SOP) dan peraturan yang berlaku.

Baca Juga:

Fungsi PHH Brimob adalah menanggulangi kerusuhan massa, seperti unjuk rasa yang berakhir ricuh, dengan tujuan mengendalikan situasi dan mencegah kekacauan meluas.

PHH Brimob juga bertugas melindungi warga masyarakat dari berbagai dampak negatif yang timbul dari kerusuhan massa.

Selain mengendalikan massa, PHH Brimob juga memiliki tugas untuk menindak oknum pelaku kerusuhan yang membahayakan keselamatan jiwa dan merusak fasilitas umum.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Brimob Polda Sumut Temukan dan Musnahkan 10 Hektare Ladang Ganja di Mandailing Natal

Brimob Polda Sumut Temukan dan Musnahkan 10 Hektare Ladang Ganja di Mandailing Natal

IRT di Amfoang Timur-Kupang Sembunyikan Bayi Yang Baru Dilahirkan Dibawah Bantal di Kursi Hingga Meninggal

IRT di Amfoang Timur-Kupang Sembunyikan Bayi Yang Baru Dilahirkan Dibawah Bantal di Kursi Hingga Meninggal

Beri Dukungan Moril Bagi Korban TPPO, Polda NTT dan Polresta Kupang Kota Beri Pendampingan Psikologi

Beri Dukungan Moril Bagi Korban TPPO, Polda NTT dan Polresta Kupang Kota Beri Pendampingan Psikologi

Kepala Imigrasi Kupang Minta Warga Laporkan Keberadaan WNA Yang Mencurigakan ke Pihak Berwajib

Kepala Imigrasi Kupang Minta Warga Laporkan Keberadaan WNA Yang Mencurigakan ke Pihak Berwajib

Korban TPPO di Kupang 'Curhat' ke Polisi Tidak Digaji dan Alami Kekerasan Selama Bekerja di Batam

Korban TPPO di Kupang 'Curhat' ke Polisi Tidak Digaji dan Alami Kekerasan Selama Bekerja di Batam

Naik Pohon Saat Mabuk Miras, Ayah Kades di Kupang Jatuh dan Meninggal Dunia

Naik Pohon Saat Mabuk Miras, Ayah Kades di Kupang Jatuh dan Meninggal Dunia

Komentar
Berita Terbaru