Warga Tujuh Desa Sekitar Gunung Api Lewotobi Laki-laki Mengungsi
Imanuel Lodja - Senin, 04 November 2024 14:30 WIB
istimewa
Gunung Api Lewotobi Laki-laki erupsi.
Disebutkan pula kalau status siaga darurat bencana alam erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki di Kabupaten Flores Timur diperpanjang sesuai keputusan Bupati Flores Timur nomor : BPBD.300.2.2.5/020/BID.KL/IX/2024 selama 96 hari sejak 27 September hingga 31 Desember 2024.
Baca Juga:
Pemerintah Kabupaten Flores Timur menetapkan status tanggap darurat sampai dengan 31 Desember 2024.
Berdasarkan surat kepala PVMBG Nomor 95.1.Lap/GL.03/BGV/2024 serta hasil pemantauan visual dan instrumental menunjukkan terjadi peningkatan aktivitas vulkanik pada Gunung Lewotobi Laki-laki yang cukup signifikan.
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Berkas Perkara Adik Bunuh Kakak di Sikka-NTT P21, Tersangka Dilimpahkan ke Jaksa
Petani di Sikka-NTT Tewas Tertimpa Pohon Kemiri
Hari Kedua Pencarian, Nelayan di Alor-NTT Masih Belum Ditemukan
Upah Tidak Jelas, Pekerja THM di Sikka-NTT Minta Perlindungan Polisi
Pelayaran Wisata Labuan Bajo Diusulkan Dilakukan Parsial
Kurun Waktu Dua Bulan, Satreskrim Polres Lembata Tuntaskan 10 Laporan Kasus Pencurian
Komentar