Rabu, 26 November 2025

ABK Pelaku Penikaman Sesama ABK Diamankan Ditpolairud Polda NTT

Imanuel Lodja - Sabtu, 11 Oktober 2025 15:00 WIB
ABK Pelaku Penikaman Sesama ABK Diamankan Ditpolairud Polda NTT
net
ABK Pelaku Penikaman Sesama ABK Diamankan Ditpolairud Polda NTT
Dari hasil penyelidikan awal, pelaku dijerat dengan pasal 338 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) tentang pembunuhan, dengan ancaman pidana penjara maksimal 15 tahun.

Baca Juga:

"Kami memastikan proses hukum berjalan transparan dan profesional. Kasus ini sudah ditangani Subdit Gakkum Ditpolairud Polda NTT," tegas Kombes Irwan Deffi Nasution.

Direktur Polairud Polda NTT menegaskan bahwa pihaknya akan terus meningkatkan patroli dan pengawasan di wilayah perairan NTT untuk mencegah terjadinya tindak kekerasan maupun tindak pidana lain di laut.

"Kami mengimbau seluruh nelayan dan ABK agar menjaga komunikasi serta menyelesaikan setiap persoalan dengan cara damai. Keselamatan di laut adalah tanggung jawab bersama," tandasnya.

Baca Juga:

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Kurang dari 24 Jam, Terduga Pembunuh Ayah Kandung di Kota Kupang Ditangkap di Kabupaten TTS

Kurang dari 24 Jam, Terduga Pembunuh Ayah Kandung di Kota Kupang Ditangkap di Kabupaten TTS

Rekrut Tenaga Kerja Secara Ilegal, Dua Pelaku TPPO Diamankan Polda NTT

Rekrut Tenaga Kerja Secara Ilegal, Dua Pelaku TPPO Diamankan Polda NTT

113 Casis Bintara Brimob Polri Lolos Rikmin Awal

113 Casis Bintara Brimob Polri Lolos Rikmin Awal

Pegawai Negeri Polri Dibekali Berbagai Hal Untuk Bekal Pensiun

Pegawai Negeri Polri Dibekali Berbagai Hal Untuk Bekal Pensiun

Sikapi Hasil Sidang KKEP, Bripda Torino Banding Dan Bripda Gilbert Pikir-Pikir

Sikapi Hasil Sidang KKEP, Bripda Torino Banding Dan Bripda Gilbert Pikir-Pikir

1.341 Peserta Siap Rebut Kesempatan Jadi Bintara Brimob 2026

1.341 Peserta Siap Rebut Kesempatan Jadi Bintara Brimob 2026

Komentar
Berita Terbaru