Rabu, 02 Juli 2025

Hadapi Debat Ronde Ketiga, TKN Yakin K.H Ma’ruf Lebih ‘Mumpuni’

Redaksi - Senin, 11 Maret 2019 02:09 WIB
Hadapi Debat Ronde Ketiga, TKN Yakin K.H Ma’ruf Lebih ‘Mumpuni’

digtara.com | JAKARTA – Menjelang debat ronde ketiga, Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi- Maruf Amin mengaku tidak memiliki persiapan khusus untuk Ma’ruf Amin jelang debat menghadapi Sandiaga Uno, pada 17 Maret 2019.

Baca Juga:

“Terkait persiapan debat ke-3 tidak ada persiapan khusus,” kata Sekretaris TKN Jokowi-Maruf Amin, Ahmad Rofiq.

Rofiq meyakini Mustasyar PBNU akan unggul atas Sandiaga Uno pada debat nanti. Pasalnya, Ma’ruf Amin dalam kesehariannya kerap menyampaikan dakwah sehingga hal itu akan jadi modal untuk menguasai panggung debat.

“Pak kiai lebih mumpuni dalam debat karena debat buat sesuatu yang baru. Beliau pendakwah setiap hari. Dengan mudahnya akan menguasai forum,” katanya seperti dilansir okezone.

Sebagaimana diketahui, debat ketiga ini hanya diikuti cawapres, yaitu Ma’ruf Amin dan Sandiaga Uno. Debat akan dilaksanakan pada 17 Maret 2019. Debat ketiga tersebut mengangkat tema pendidikan, kesehatan, ketenagakerjaan, sosial, dan budaya.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru