Prakiraan Cuaca: Malam Hari, Empat Kota di Sumut Diperkirakan Hujan
digtara.com – Beberapa kota yang ada di Sumatera Utara (Sumut), pagi ini di perkirakan cerah berawan, di antaranya adalah Kota Medan, Kota Binjai, Kota Pematang Siantar, Kota Tebing Tinggi.
Baca Juga:
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), memperkirakan keempat kota tersebut di perkirakan akan cerah berawan sampai pukul 10.00 wib.
“Dari keempat kota tersebut, diperkirakan cuaca akan cerah berawan dengan suhu masing – masing mencapai 27 °C dengan kelembapan udara masing – masing 75%, ” tulis keterangan dalam laman tersebut, Jumat (30/10/2020).
Siang hari nanti, keempat Kota yang ada di Sumatera Utara hari ini terpantau diperkirakan masih akan cerah berawan.
“Untuk siang hari sampai sore nanti, keempatnya masih diperkirakan cuaca cerah berawan. Suhu udara masing – masing mencapai 30°C hingga 31°C, dengan kelembapan udara 65%, ” tandasnya.
Baca:
- Prakiraan Cuaca Hari ini, Malam Minggu Bakal Hujan
- Akhir Pekan, Cuaca di Medan Berawan Sepanjang Hari
- Okupansi Hotel di Medan Naik 10 Persen Akibat Libur Panjang
Namun, dimalam harinya keempat kota tersebut serentak akan diguyur hujan dengan intensitas sedang. Suhu udara masing – masing mencapai 23°C hingga 25°C, dengan kelembapan udara mencapai 85%.
Masyarakat juga dapat mengakses informasi lengkap cuaca terkini melalui situs resmi BMKG bmkg.go.id.
Saksikan video-video terbaru lainnya hanya di Channel Youtube Digtara TV. Jangan lupa, like comment and Subscribe.
Prakiraan Cuaca: Malam Hari, Empat Kota di Sumut Diperkirakan Hujan
3 Prompt Gemini AI untuk Membuat Kartu Prakiraan Cuaca 3D yang Lagi Viral
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat
Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS
Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya
Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia