Sabtu, 17 Januari 2026

Masyarakat Kota Kupang Waspadai Hantavirus dan Diajak Peduli Kebersihan

Imanuel Lodja - Jumat, 11 Juli 2025 16:44 WIB
Masyarakat Kota Kupang Waspadai Hantavirus dan Diajak Peduli Kebersihan
net
Ilustrasi.

Mengintensifkan kegiatan penyuluhan dan promosi kesehatan kepada masyarakat tentang upaya pencegahan penularan hantavirus, termasuk pengendalian tikus dan perbaikan sanitasi lingkungan.

Baca Juga:

Melakukan penyelidikan epidemiologi lanjutan terhadap kasus yang dikonfirmasi dan memastikan tidak ada penularan lanjutan;

Melaporkan secara rutin dan realtime hasil kegiatan pengendalian dan penanggulangan kasus hantavirus dan leptospirosis.

Sektor terkait dan masyarakat diminta melakukan upaya peningkatan pengendalian lingkungan dan populasi tikus sebagai reservoir utama penularan hantavirus dan Leptospirosis.

Selain itu mendorong edukasi masyarakat tentang pentingnya kebersihan lingkungan ditempat-tempat umum, pemukiman padat penduduk, tempat penyimpanan dan pengolahan makanan, saluran irigasi di lingkungan perumahan.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Ratusan Personel Polres Kupang Siaga Saat Libur Peringatan Isra Mi'raj

Ratusan Personel Polres Kupang Siaga Saat Libur Peringatan Isra Mi'raj

Pelaku Kekerasan Seksual Bergeser, Guru dan Aparat Polisi Ikut Terseret

Pelaku Kekerasan Seksual Bergeser, Guru dan Aparat Polisi Ikut Terseret

56 Persen Laporan Kasus Perempuan dan Anak di Kupang Tak Tertangani

56 Persen Laporan Kasus Perempuan dan Anak di Kupang Tak Tertangani

Tuntaskan Kasus, Polda NTT Ekshumasi dan Otopsi Korban Anak di Kupang

Tuntaskan Kasus, Polda NTT Ekshumasi dan Otopsi Korban Anak di Kupang

Janin Ditemukan Warga Dalam Sungai

Janin Ditemukan Warga Dalam Sungai

Kasus Cabul Pada Ponaan Pacar Terungkap Saat Pelaku Cabuli Anak Pacarnya

Kasus Cabul Pada Ponaan Pacar Terungkap Saat Pelaku Cabuli Anak Pacarnya

Komentar
Berita Terbaru