Rabu, 28 Januari 2026

Mobil Terbalik, Penumpang Selamat dan Sopir Dilarikan ke Rumah Sakit

Imanuel Lodja - Selasa, 08 Juli 2025 13:32 WIB
Mobil Terbalik, Penumpang Selamat dan Sopir Dilarikan ke Rumah Sakit
ist
Mobil Terbalik, Penumpang Selamat Dan Sopir Dilarikan ke Rumah Sakit

"Saat itu posisi antrian dua jejer sehingga sampai masuk ke pertengahan jalur sebelah kanan," ujar Kasat.

Baca Juga:

Sesampai di lokasi kejadian, mobil sedan Vios bergerak di atas baju jalan sebelah kiri yang mengakibatkan roda bagian kiri selip.

Mobil pun langsung jatuh terbalik di pinggir tebing sedalam kurang lebih 3-4 meter.

"Akibat dari kejadian tersebut, pengemudi mobil mengalami rasa sakit di dada dan sementara dirawat di RSUD Prof Dr WZ Johannes Kupang serta kendaraan mengalami kerusakan material," tandas mantan Kasat Lantas Polres TTU ini.


Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Naslindo Sirait Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi Perusda Mentawai, Ini Profil dan Latar Belakang Kadis Koperasi Sumut

Naslindo Sirait Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi Perusda Mentawai, Ini Profil dan Latar Belakang Kadis Koperasi Sumut

FPMS Apresiasi Kinerja Kakanwil Ditjenpas Sumut, Dinilai Cepat Tanggap dan Peka Aspirasi Publik

FPMS Apresiasi Kinerja Kakanwil Ditjenpas Sumut, Dinilai Cepat Tanggap dan Peka Aspirasi Publik

Dump Truk Tabrak Sepeda Motor dari Belakang, Mahasiswi di Kupang Tewas di Lokasi Kejadian

Dump Truk Tabrak Sepeda Motor dari Belakang, Mahasiswi di Kupang Tewas di Lokasi Kejadian

100 Persen Sekolah SMA Sederajat di Sumut Kini Teraliri Listrik dan Internet, Dorong Digitalisasi Pendidikan

100 Persen Sekolah SMA Sederajat di Sumut Kini Teraliri Listrik dan Internet, Dorong Digitalisasi Pendidikan

Kecelakaan Lima Kendaraan di TTS, Satu Orang Meninggal Dunia dan Empat Orang Luka-luka

Kecelakaan Lima Kendaraan di TTS, Satu Orang Meninggal Dunia dan Empat Orang Luka-luka

OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut atas Dugaan Pelanggaran Perjanjian dan Gangguan Operasional

OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut atas Dugaan Pelanggaran Perjanjian dan Gangguan Operasional

Komentar
Berita Terbaru