Ditilang, Siswi SMK di Kota Kupang Malah Dilecehkan Oknum Polisi
Imanuel Lodja - Minggu, 04 Mei 2025 16:27 WIB
net
Ilustrasi.
"(Kasusnya) sudah ditangani Propam Polresta," tandasnya pada Minggu (4/5/2025).
Baca Juga:
- IRT di Amfoang Timur-Kupang Sembunyikan Bayi Yang Baru Dilahirkan Dibawah Bantal di Kursi Hingga Meninggal
- Beri Dukungan Moril Bagi Korban TPPO, Polda NTT dan Polresta Kupang Kota Beri Pendampingan Psikologi
- Kepala Imigrasi Kupang Minta Warga Laporkan Keberadaan WNA Yang Mencurigakan ke Pihak Berwajib
Kasat Lantas mengarahkan wartawan untuk langsung melakukan konfirmasi dengan Kapolresta Kupang Kota.
Kapolresta Kupang Kota, Kombes Pol Aldinan RJH Manurung belum merespon kembali permintaan konfirmasi wartawan terkait kejadian ini.
Diperoleh pula informasi kalau anggota Subbid Provos dan Subbid Paminal Bid Propam Polda NTT sudah ke Polresta Kupang Kota pada Minggu (4/5/2025) siang untuk memeriksa para saksi dan anggota yang piket bersama Birptu MR.
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
IRT di Amfoang Timur-Kupang Sembunyikan Bayi Yang Baru Dilahirkan Dibawah Bantal di Kursi Hingga Meninggal
Beri Dukungan Moril Bagi Korban TPPO, Polda NTT dan Polresta Kupang Kota Beri Pendampingan Psikologi
Kepala Imigrasi Kupang Minta Warga Laporkan Keberadaan WNA Yang Mencurigakan ke Pihak Berwajib
Korban TPPO di Kupang 'Curhat' ke Polisi Tidak Digaji dan Alami Kekerasan Selama Bekerja di Batam
Naik Pohon Saat Mabuk Miras, Ayah Kades di Kupang Jatuh dan Meninggal Dunia
Tujuh WNA China Diduga Imigran Diserahkan Polres Rote Ndao Ke Imigrasi kelas I Kupang
Komentar