Sabtu, 17 Januari 2026

Bikin Resah! Buaya Muara Muncul di Kali Manusak Dekat Pemukiman Warga

Imanuel Lodja - Selasa, 25 Februari 2025 09:00 WIB
Bikin Resah! Buaya Muara Muncul di Kali Manusak Dekat Pemukiman Warga
ist
Buaya Muara Muncul di Kali Manusak Dekat Pemukiman Warga

Dengan bantuan warga setempat, buaya yang berguling ke arah semak di tepi kali akhirnya dapat diamankan.

Baca Juga:

Penangkapan ini berhasil setelah petugas lainnya mengamankan rahang buaya menggunakan pipa dan tali nouse.

Buaya jantan sepanjang 2,4 meter ini kemudian diamankan pada kandang penampungan sementara di BBKSDA NTT.

Kepada seluruh masyarakat diingatkan bahwa pada musim hujan saat air sungai meluap telah membuka kesempatan buaya memasuki sungai ke arah daratan/ hulu.

"hal tersebut perlu diwaspadai terutama bagi masyarakat yang lebih banyak beraktivitas di perairan sungai maupun perairan dekat muara," tegas Arief Mahmud.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Ratusan Personel Polres Kupang Siaga Saat Libur Peringatan Isra Mi'raj

Ratusan Personel Polres Kupang Siaga Saat Libur Peringatan Isra Mi'raj

Pelaku Kekerasan Seksual Bergeser, Guru dan Aparat Polisi Ikut Terseret

Pelaku Kekerasan Seksual Bergeser, Guru dan Aparat Polisi Ikut Terseret

56 Persen Laporan Kasus Perempuan dan Anak di Kupang Tak Tertangani

56 Persen Laporan Kasus Perempuan dan Anak di Kupang Tak Tertangani

Tuntaskan Kasus, Polda NTT Ekshumasi dan Otopsi Korban Anak di Kupang

Tuntaskan Kasus, Polda NTT Ekshumasi dan Otopsi Korban Anak di Kupang

Janin Ditemukan Warga Dalam Sungai

Janin Ditemukan Warga Dalam Sungai

Kasus Cabul Pada Ponaan Pacar Terungkap Saat Pelaku Cabuli Anak Pacarnya

Kasus Cabul Pada Ponaan Pacar Terungkap Saat Pelaku Cabuli Anak Pacarnya

Komentar
Berita Terbaru