Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
BPBD Tapsel, bersama TNI, POLRI, Dinas Kesehatan, dan berbagai instansi lainnya telah mengerahkan upaya penanggulangan. Pendirian posko pengungsi, dapur umum, posko kesehatan, serta pembersihan material longsor dengan alat berat menjadi fokus utama.
Baca Juga:
"Selain itu, koordinasi terus dilakukan dengan berbagai pihak untuk memastikan distribusi bantuan dan evakuasi korban berjalan lancar. Termasuk perhatian warga yang mengalami luka-luka," sebutnya.
Masyarakat sekitar juga aktif bergotong-royong membantu pembersihan material banjir. Hingga kini kegiatan penanggulangan terus berlanjut dengan fokus pada pemulihan dan bantuan bagi warga terdampak.
Disclaimer:Artikel ini merupakan kerjasama digtara.com dengan suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggungjawab suara.com.
Tinjau Pengungsi Banjir di Langkat, Prabowo Tegaskan Negara Hadir: Kami Tak Akan Tinggalkan Kalian Sendiri
RS Adam Malik Bantu Pemulihan RSUD Aceh Tamiang, IGD Kembali Beroperasi Usai Banjir Bandang
Update Korban Bencana Sumbar: 166 Meninggal Dunia, 111 Orang Masih Hilang per 1 Desember 2025
Tinjau Banjir Sumatera, Prabowo Bahas Status Bencana, Penanganan Darurat, dan Pentingnya Jaga Lingkungan
13 Orang Meninggal Akibat Bencana Alam di Sumut, Ini Rincian Korban dan Kerusakannya