Minggu, 18 Januari 2026

Ambulance Tabrakan dengan Pick Up, Dua Warga Luka Serius

Imanuel Lodja - Kamis, 25 Januari 2024 08:00 WIB
Ambulance Tabrakan dengan Pick Up, Dua Warga Luka Serius
istimewa
Ambulance Tabrakan dengan Pick Up, Dua Warga Luka Serius

Akibat dari tabrakan tersebut, dua orang penumpang mobil pick up asal Desa Pitai, Bernadus mengalami patah tulang pada bahu kiri.

Baca Juga:

Sedangkan penumpang lain, Markus Lean mengalami luka robek pada bagian kepala dan cedera pada pundak.

Kedua mobil yang terlibat tabrakan mengalami kerusakan yang cukup berat dan mengalami kerugian hingga belasan juta rupiah.

Polisi sudah mengamankan barang bukti ke kantor Satuan Lalu lintas Polres Kupang dan memeriksa sopir kendaraan.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Bus Trans Kupang-Dili Tabrakan Dengan Sepeda Motor, Satu Balita Meninggal dan Tiga Warga Luka-luka

Bus Trans Kupang-Dili Tabrakan Dengan Sepeda Motor, Satu Balita Meninggal dan Tiga Warga Luka-luka

Dugaan Kekerasan Warga dan Anggota Polisi Diselesaikan Secara Damai

Dugaan Kekerasan Warga dan Anggota Polisi Diselesaikan Secara Damai

Boncengan Tiga Orang dan Kecelakaan Tunggal, Pemuda di Rote Ndao Meninggal Dunia dan Dua Luka-luka

Boncengan Tiga Orang dan Kecelakaan Tunggal, Pemuda di Rote Ndao Meninggal Dunia dan Dua Luka-luka

Tabrakan Dua Sepeda Motor, Remaja di Rote Ndao Luka Berat

Tabrakan Dua Sepeda Motor, Remaja di Rote Ndao Luka Berat

Empat Kendaraan Terlibat Kecelakaan Lalu lintas Beruntun di Kupang-NTT

Empat Kendaraan Terlibat Kecelakaan Lalu lintas Beruntun di Kupang-NTT

Bupati Manggarai-NTT Digugat Warga Poco Leok Terkait Proyek Geotermal

Bupati Manggarai-NTT Digugat Warga Poco Leok Terkait Proyek Geotermal

Komentar
Berita Terbaru