Selasa, 04 November 2025

Update Korona 31 Agustus: Total Pasien Positif Covid-19 mencapai 174.796 Orang

Arie - Senin, 31 Agustus 2020 09:16 WIB
Update Korona 31 Agustus: Total Pasien Positif Covid-19 mencapai 174.796 Orang

digtara.com – Pemerintah melalui kemenkes kembali mengupdate data terkait pasien virus korona di Indonesia. Update Korona 31 Agustus: Total Pasien Positif Covid-19 mencapai 174.796 Orang

Baca Juga:

Dikutip dari situs www.kemkes.go.id, jumlah kasus per hari ini, Senin (31/8/2020), mengalami penambahan sebanyak 2.743 orang. Sehingga total pasien yang terpapar virus korona hingga hari ini sudah mencapai 174.796 orang.

Kemudian, untuk pasien yang dinyatakan sudah sembuh juga mengalami pertambahan sebanyak 1.774 orang. Sehingga akumulasi pasien yang sembuh dari Covid-19 untuk hari ini mencapai 125.959 orang.

Namun, dari dua hal diatas, masih ada pasien yang meninggal dunia akibat virus tersebut, yakni sebanyak 74 orang.

Kini, total keseluruhan kasus kematian akibat pandemi virus korona di Indonesia menjadi 7.417 orang.

Masih adanya jumlah pasien positif dan meninggal membuktikan bahwa pandemi ini masih belum berakhir. Penyebaran virus korona masih terjadi di mana-mana.

Diharapkan kepada seluruh masyarakat untuk selalu menerapkan protokol kesehatan dalam menjalankan aktifitas sehari-hari.

Hal ini dilakukan untuk mencegah lajunya penyebaran virus korona.

Sebelumnya, pada Minggu 30 Agustsu 2020, jumlah penambahan kasus korona mencapai 2.858 orang.

Angka pasien sembuh kemarin sudah menembus 124.185 orang, sedangkan jumlah kasus meninggal dunia menembus angka 7.343 pasien.

Saksikan video-video terbaru lainnya hanya di Channel Youtube Digtara TV. Jangan lupa, like comment and Subscribe.

Update Korona 31 Agustus: Total Pasien Positif Covid-19 mencapai 174.796 Orang

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru