Jokowi: Mari Kita Putihkan TPS

digtara.com | MEDAN- Pada saat melakukan kampanye di Gedung Futsal Disporasu, calon presiden (Capres) nomor urut 01, Joko Widodo menyampaikan beberapa visi misinya jika kembali dipercaya menjadi Presiden Indonesia 2019-2024.
Baca Juga:
Salah satu program unggula Jokowi yaitu 3 kartu sakti yang ia nilai mampu mensjahterahkan rakyat indonesia. Ketiga kartu tersebut Kartu Indonesia Pintar (KIP), Kartu Pra Sejahtera (KPS) dan Kartu Sembako Murah (KSM).
Jokowi menilai, ketiga kartu tersebut dinilai tepat sasaran, karena ia menilai setiap kartu tersebut peruntukannya sangat tepat sasaran.
Di akhir orasinya, Jokowi kembali mengingatkan dan mengajak kepada seluruh pendukungnya agar pada saat pencoblosan nanti agar memutihkan Tempat Pemungutan Suara (TPS) dengan memakai baju warna putih.
“Kembali saya ingatkan, agar pada tanggal 17 April nanti semuanya ayo kita Putihkan TPS yang ada di lingkungan kita masing-masing,” ujar Jokowi dengan khas logat jawanya.
Usai berpidato, Jokowi beserta rombongan meninggalkan gedung acara, terlihat saat hendak keluar gedung, Jokowi sempat melayani beberapa warga dan simpatisan untuk berselfie. (gie)

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur
