Sabtu, 10 Januari 2026

Rampas Tas Hingga Difabel Cedera, Residivis di Kupang Diamankan Polisi

Imanuel Lodja - Senin, 22 September 2025 18:08 WIB
Rampas Tas Hingga Difabel Cedera, Residivis di Kupang Diamankan Polisi
ist
Anggota Polsek Kota Lama mengamankan Rizki, residivis dan pelaku pencurian dengan kekerasan terhadap seorang perempuan disabilitas

Saat itu, korban Dikson sementara duduk nongkrong di Jalan Irian.

Baca Juga:

Rizki datang dan bertanya kepada penjual keripik, Urman soal alasan Urman tidak memberikan keripik kepada anak yang disuruh oleh Rizki.

Urman menjelaskan kalau ia sudah memberikan keripik.

Namun Rizki tidak puas dan berbalik menuju korban Dikson yang sementara dalam posisi duduk.

Rizki langsung memukul Dikson berulang kali di bagian wajah dan badan hingga Dikson jatuh ke tanah.

Beruntung ada orang yang datang untuk melerai kejadian tersebut.

Namun saat Dikson pulang ke rumah, Rizki datang lagi menghampiri Dikson dan kembali memukul Dikson.

Dikson mengalami rasa sakit dan bengkak di kepala dan luka di siku tangan kanan.

"Saat ini terduga pelaku (Rizki) sudah diamankan di Polsek Kota Lama dan sementara masih menjalani pemeriksaan intensif oleh penyidik Reskrim Polsek Kota Lama," tandas Kapolsek.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Kasus Penganiayaan Anak Hingga Meninggal di Kupang Direkonstruksi

Kasus Penganiayaan Anak Hingga Meninggal di Kupang Direkonstruksi

Video Konsumsi Miras di Ruang Rawat Inap Puskesmas Viral, Empat Pemuda di Amarasi-Kupang Minta Maaf

Video Konsumsi Miras di Ruang Rawat Inap Puskesmas Viral, Empat Pemuda di Amarasi-Kupang Minta Maaf

Cemburu, Pria di Kupang Aniaya Istrinya

Cemburu, Pria di Kupang Aniaya Istrinya

Terima 984 Laporan Polisi Selama Tahun 2025, Polres TTS Tuntaskan 55 Persen Kasus

Terima 984 Laporan Polisi Selama Tahun 2025, Polres TTS Tuntaskan 55 Persen Kasus

Hujat Istri dan Tidak Beri Nafkah, Pelda Christian Namo Diproses Hukum dan Ditahan

Hujat Istri dan Tidak Beri Nafkah, Pelda Christian Namo Diproses Hukum dan Ditahan

NTT Jadi Lumbung Jagung Nasional, Kapolda NTT Pimpin Panen Raya Jagung Kuartal IV 2025

NTT Jadi Lumbung Jagung Nasional, Kapolda NTT Pimpin Panen Raya Jagung Kuartal IV 2025

Komentar
Berita Terbaru