Tiga Rumah di Kupang Timur Terbakar
Imanuel Lodja - Sabtu, 23 November 2024 08:20 WIB

istimewa
Tiga Rumah di Kupang Timur Terbakar
Warga sekitar segera datang untuk membantu memadamkan api, namun usaha tersebut tidak membuahkan hasil karena kondisi rumah yang terbuat dari bahan yang mudah terbakar seperti bebak (pelepah) dan beratapkan daun lontar. Ketiga rumah akhirnya hangus tanpa tersisa.
Baca Juga:
Pihak kepolisian melakukan penyelidikan lebih lanjut untuk memastikan penyebab pasti kebakaran.
Masyarakat sekitar diimbau untuk lebih berhati-hati dalam menggunakan alat listrik, terutama yang berpotensi menyebabkan korsleting
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait

22 Tahun SMK Negeri 6 Kupang: Berpikir Cerdas, Bergerak Cepat, Berkarya Hebat

Mahasiswi di Kupang Terlibat Judi Online Dan Diproses Polda NTT

Satgas Pangan Polri Pantau Stabilitas Harga Sembako di Kabupaten Kupang

Berkas Perkara P21, Dua Mahasiswi Pelaku Judol di Kupang Diserahkan ke Jaksa

Polda NTT Intensifkan Pengawasan Layanan SPPG di SPN Kupang

Tabrakan di Alak-Kupang, Warga Fatukoa Meninggal Dunia
Komentar