RI Minta RDTL Aktifkan Pas Lintas Batas saat Kunjungan Paus
Imanuel Lodja - Selasa, 16 April 2024 10:12 WIB
net
Paus Fransiskus
Pemerintah RDTL akan membentuk task force gabungan kedua negara mensiasati pemeriksaan dokumen para peziarah di PLBN Motaain.
Baca Juga:
"Kami akan mensiasati pemeriksaan dokumen para peziarah agar dilakukan cukup sekali di Indonesia dan tidak diulangi lagi di Pos Batugade, Timor Leste, agar mencegah terjadinya penumpukan pelintas," jelasnya.
Paus Fransiskus dijadwalkan akan Timor Leste pada tanggal 9-11 September 2024 mendatang dan rata-rata penginapan di Timor Leste telah penuh karena dipesan oleh Delegasi Vatikan dan negara lainnya.
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Peringati Hari Sumpah Pemuda, Siswa di Perbatasan NKRI-RDTL Perkuat Literasi
Geger Notifikasi "ADILI JOKOWI" Muncul Mendadak di Aplikasi, Diduga Milik RS Hermina
Indonesia Sambut Timor Leste Resmi Jadi Anggota ke-11 ASEAN
Polisi Perketat Pengawasan Orang Asing di Perbatasan RI–RDTL
Ambil BBM Lewat Jalan Tidak Resmi, Warga Timor Leste Diamankan di Perbatasan
Satu Tahun Kedepan Wilayah Perbatasan RI-RDTL Dijaga Satgaspur
Komentar