Senin, 26 Januari 2026

Warga di Oebufu-Kupang Diduga Dianiaya Oknum Anggota TNI AU

Imanuel Lodja - Rabu, 03 Januari 2024 20:00 WIB
Warga di Oebufu-Kupang Diduga Dianiaya Oknum Anggota TNI AU
istimewa
Warga di Oebufu-Kupang Diduga Dianiaya Oknum Anggota TNI AU

"Mereka menuduh Pablo yang menganiaya dengan alasan pelaku penganiayaan di Sikumana mengenakan baju bengkel. Saat itu Pablo pakai baju stabilo. Kalau pun pelaku yang dituduh melakukan penganiayaan di Sikumana mengenakan pakaian bengkel, namun bukan rekan kami karena pakaian bengkel banyak dijual dan banyak dipakai orang," urai Peter.

Baca Juga:

Ia menegaskan kalau pada Selasa petang, mereka ke Air Cina, Kecamatan Kupang Barat, Kabupaten Kupang menonton balapan sepeda motor.

"Habis nonton balapan, kami pulang ke bengkel di Oebufu dan tidak ke Sikumana," ujarnya.

Korban Peter pun sedang memikirkan langkah hukum melaporkan kasus ini ke pihak kepolisian.

Kepala Penerangan (Kapen) TNI AU El Tari Kupang, Kapten Imam yang dikonfirmasi Rabu (3/1/2024) mengaku belum mengetahui informasi dan kejadian ini.

"Terimakasih informasinya. Di kami tidak ada informasi apa-apa. Kami tanyakan ke pihak yang lebih berwenang," tandasnya.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Gereja Yegar Sahaduta Belo Rusak Parah Diterjang Angin, Ibadah Minggu Bakal Digelar Dibawah Tenda

Gereja Yegar Sahaduta Belo Rusak Parah Diterjang Angin, Ibadah Minggu Bakal Digelar Dibawah Tenda

Satu Gereja dan Belasan Rumah Warga di Bello-Kupang Rusak Berat Disapu Angin Kencang

Satu Gereja dan Belasan Rumah Warga di Bello-Kupang Rusak Berat Disapu Angin Kencang

Curhat Dengan Polisi, Warga Liliba Keluhan Judi Sabung Ayam, Miras dan Praktek Kumpul Kebo

Curhat Dengan Polisi, Warga Liliba Keluhan Judi Sabung Ayam, Miras dan Praktek Kumpul Kebo

Karyawan Rumah Makan Teluk Rasa Ditemukan Tewas Diduga Tersengat Arus Listrik

Karyawan Rumah Makan Teluk Rasa Ditemukan Tewas Diduga Tersengat Arus Listrik

Tidak Disiplin, Lima Anggota Polresta Kupang Kota Diberi Sanksi Dinas

Tidak Disiplin, Lima Anggota Polresta Kupang Kota Diberi Sanksi Dinas

Video Penganiayaan Hewan Monyet di Malaka Viral, Polisi Amankan Petani dan Pelajar

Video Penganiayaan Hewan Monyet di Malaka Viral, Polisi Amankan Petani dan Pelajar

Komentar
Berita Terbaru