Polda NTT dan Bhayangkari Bantu Tekan Angka Stunting
Dua dokter dari Rumah Sakit Bhayangkara Kupang turut hadir dalam kegiatan ini.
Baca Juga:
Mereka melakukan pemeriksaan fisik, termasuk mengukur tinggi dan berat badan anak-anak.
Hal ini sangat penting dalam menilai perkembangan dan kesehatan anak-anak yang menderita stunting.
Usai pemeriksaan fisik, anak-anak stunting diberi makanan tambahan oleh ibu-ibu Bhayangkari yang turut serta dalam kegiatan ini, menunjukkan dukungan dan solidaritas mereka terhadap upaya peningkatan kesehatan anak-anak.
29 orang anak stunting ini berasal dari berbagai kelurahan di NTT ini mendapat perhatian khusus dari ibu-ibu yang merupakan istri dari polisi tersebut.
Bhayangkari Daerah NTT berkomitmen untuk terus menjalankan kegiatan seperti ini guna memerangi stunting dan memberikan harapan cerah bagi masa depan anak-anak NTT.
Polda NTT dan Bhayangkari Bantu Tekan Angka Stunting
Tidak Disiplin, Lima Anggota Polresta Kupang Kota Diberi Sanksi Dinas
Nelayan di Alor-NTT Hilang saat Melaut, Kapolres Kerahkan Anggota Bantu Temukan Korban
Penerimaan Polri Sumber Sarjana Dibuka, Wakapolda NTT Minta Peserta Percaya Pada Kemampuan Diri
Polres Ende Reka Ulang Kasus Penganiayaan Berujung Tewasnya Warga
Polri Siaga Pantau Aktivitas Gunung Berapi dan Minta Warga Waspada