Senin, 26 Januari 2026

Kapolres Labuhanbatu Resmi Dilantik, Ini Sosoknya

Teguh Adi Putra - Senin, 08 November 2021 10:55 WIB
Kapolres Labuhanbatu Resmi Dilantik, Ini Sosoknya
int
AKBP Anhar Arlia Rangkuti.

digtara.com – AKBP Anhar Arlia Rangkuti resmi dilantik menjadi Kapolres Labuhanbatu, Sumatera Utara (Sumut). Anhar menggantikan AKBP Deni Kurniawan yang dicopot dari jabatannya.

Baca Juga:

"Iya benar (sudah dilantik)," kata Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Hadi Wahyudi kepada SuaraSumut.id, Senin (8/11/2021).

Penunjukan Anhar sebagai Kapolres Labuhanbatu berdasarkan surat telegram Kapolri nomor ST/2280/X/KEP./2021 tanggal 31 Oktober 2021.

Baca: Kapolres Labuhanbatu Dicopot dari Jabatannya, Kapolda Sumut: Dievaluasi

Anhar menggantikan AKBP Deni Kurniawan. Pelantikan dilakukan pada Jumat (5/11/2021). Anhar langsung bertugas usai dilantik.

"Dilantik Jumat kemarin, langsung bertugas," kata Hadi.

AKBP Anhar Arlia Rangkuti sebelumnya menjabat Kasubdit III Ditreskrimum Polda Sumut. Sebelumnya, Polda Sumut mengungkap alasa AKBP Deni Kurniawan dicopot dari jabatanya.

"Karena tidak sesuai dengan Perkap No 10 tahun 2017 tentang kepemilikan barang yang tergolong mewah oleh Pegawai Negeri Polri," kata Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Hadi Wahyudi, Selasa (2/11/2021).

Disclaimer: Artikel ini merupakan kerjasama digtara.com dengan suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggungjawab suara.com.

Kapolres Labuhanbatu Resmi Dilantik, Ini Sosoknya

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Viral Pria Bersenjata Tajam Sandera Wanita Renta di Labuhanbatu Selatan, Pelaku Berhasil Ditangkap Polisi

Viral Pria Bersenjata Tajam Sandera Wanita Renta di Labuhanbatu Selatan, Pelaku Berhasil Ditangkap Polisi

Rumah Kontrakan Terbakar di Labuhanbatu, Dua Pegawai Lapas Labuhanbilik Tewas Terpanggang

Rumah Kontrakan Terbakar di Labuhanbatu, Dua Pegawai Lapas Labuhanbilik Tewas Terpanggang

Polres Labusel Bedah Rumah Warga Kurang Mampu, Anak Sakit Juga Dibantu

Polres Labusel Bedah Rumah Warga Kurang Mampu, Anak Sakit Juga Dibantu

Universitas Al Washliyah Labuhanbatu Gelar Wisuda Sarjana Angkatan XIII

Universitas Al Washliyah Labuhanbatu Gelar Wisuda Sarjana Angkatan XIII

Dirgantara Jurnalis Labuhanbatu Sambangi Rumah Qur'an Gaza

Dirgantara Jurnalis Labuhanbatu Sambangi Rumah Qur'an Gaza

Haryoto Ajak Masyarakat Ciptakan Kondusifitas dan Jauhi Paham Radikalisme

Haryoto Ajak Masyarakat Ciptakan Kondusifitas dan Jauhi Paham Radikalisme

Komentar
Berita Terbaru