Selasa, 01 Juli 2025

Tingkatkan Rasa Aman, Pangdam I/BB Patroli Keliling Kota Medan

Arie - Selasa, 30 Maret 2021 11:33 WIB
Tingkatkan Rasa Aman, Pangdam I/BB Patroli Keliling Kota Medan

digtara.com – Pasca ledakan Bom bunuh diri di Gereja Katedral Makasar, Sulawesi Selatan (Sulsel), Pangdam I/Bukit Barisan Mayjen TNI Hassanudin, melaksanakan patroli bersama, Selasa (30/03/2021). Pangdam I/BB Patroli

Baca Juga:

Pangdam didampingi Asintel Kasdam I/BB, Asops Kasdam I/BB, Aster Kasdam I/BB, Pgs Kapendam I/BB dan para Babinsa.

Kegiatan patroli tersebut dimulai dari kediaman Pangdam I/BB untuk meninjau langsung situasi kota Medan dan sekitarnya.

Pangdam menyampaikan, patroli gabungan ini kita laksanakan sebagai langkah antisipasi pasca ledakan bom yang terjadi pada gereja di Makassar. Selain itu, patroli ini juga untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat yang beraktifitas di kota Medan.

Pangdam I/BB juga sudah memerintahkan para Dansat jajaran Kodam I/BB agar selalu mengambil langkah deteksi dini, sigap dan tanggap terhadap perkembangan situasi.

Baca: Pangdam I/BB Pimpin Apel Dansat: Jadilah Pemimpin Yang Handal

“Kita berharap kondusifitas keamanan di Kota Medan tetap terjaga dengan baik serta mengajak peran serta masyarakat untuk ikut menjaga wilayahnya masing-masing” ungkapnya.

Lebih lanjut, Pangdam mengatakan, jika ada hal-hal yang mencurigakan, segera untuk ditindaklanjuti dengan melaporkan kepada aparat terkait.

Kodam I/BB selalu bersinergi dengan Polri dan seluruh stakeholder tarkait dalam rangka menjaga kondusifitas dan memberikan rasa aman di tengah-tengah masyarakat.

Tingkatkan Rasa Aman, Pangdam I/BB Patroli Keliling Kota Medan

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Polda NTT Gencarkan Patroli Malam Cegah Premanisme di Kota Kupang Selama Operas Pekat Turangga 2025

Polda NTT Gencarkan Patroli Malam Cegah Premanisme di Kota Kupang Selama Operas Pekat Turangga 2025

Polisi Gelar Patroli Gabungan Rutin di Labuan Bajo

Polisi Gelar Patroli Gabungan Rutin di Labuan Bajo

Polres Kupang Tingkatkan Patroli di Tempat Wisata Cegah Aksi Premanisme

Polres Kupang Tingkatkan Patroli di Tempat Wisata Cegah Aksi Premanisme

Amankan Kunjungan Wapres, Polairud Polda NTT Gelar Patroli Laut

Amankan Kunjungan Wapres, Polairud Polda NTT Gelar Patroli Laut

Bakamla RI Resmi Luncurkan Patroli Bersama 2025 untuk Tingkatkan Keamanan Laut

Bakamla RI Resmi Luncurkan Patroli Bersama 2025 untuk Tingkatkan Keamanan Laut

Antisipasi Balapan Liar dan Gangguan Kamtibmas, Polresta Kupang Kota Aktifkan Patroli

Antisipasi Balapan Liar dan Gangguan Kamtibmas, Polresta Kupang Kota Aktifkan Patroli

Komentar
Berita Terbaru