Hore ! Jokowi Kembali Bagi-bagi Sertifikat Tanah untuk Rakyat
Redaksi - Jumat, 22 Februari 2019 04:57 WIB
digtara.com | JAKARTA – Presiden Joko Widodo Jumat (22/2/2019), menyerahkan ribuan sertifikat tanah untuk warga Jakarta Selatan. Penyerahan sertifikat akan berlangsung di Gelanggang Remaja, Pasar Minggu.
Baca Juga:
Selanjutnya, Kepala Negara kembali dijadwalkan menyerahkan sertifikat tanah wakaf untuk rumah ibadah dan lembaga pendidikan di Masjid Raya Bani Umar, Bintaro, Tangerang Selatan.
Jokowi akan menyerahkan sertifikat tanah wakaf itu kepada 350 orang penerima dan nantinya diwakilkan kepada 12 orang secara simbolis.
Agenda terakhir Jokowi adalah penyaluran bantuan sosial dari Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) Tahun 2019 di Gedung Laga Tangkas, Cibinong, Kabupaten Bogor.
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat
Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS
Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya
Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia
Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur
Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo
Komentar