Minggu, 18 Januari 2026

RSU Mamami Kupang Terbanyak Tangani Siswa Keracunan

Imanuel Lodja - Selasa, 22 Juli 2025 18:20 WIB
RSU Mamami Kupang Terbanyak Tangani Siswa Keracunan
ist
RSU Mamami Kupang Terbanyak Tangani Siswa Keracunan

Sementara itu, data terakhir yang diperoleh wartawan total ada 131 orang siswa yang diduga mengalami keracunan.

Baca Juga:

Ratusan ini siswa ini menjalani perawatan medis di RSU Siloam 42 orang, RSUD SK Lerik Kupang 20 orang dan RSU Mamami Kupang 69 orang.

Aparat kepolisian dari Polresta Kupang Kota dan Polda NTT pun nampak berkeliling ke tiga rumah sakit untuk mendata siswa dan mengumpulkan keterangan lebih lanjut.

Polisi pun mendatangi SMPN 8 Kota Kupang bertemu kepala sekolah dan mendatangi SPPG Kelapa Lima selaku penyuplai dan penyedia makanan.

Hingga Selasa malam, tersisa 15 siswa yang masih menjalani perawatan di ruang IGD dua rumah sakit di Kota Kupang. Sebagian besar sudah dipulangkan karena sudah mulai pulih.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Ratusan Personel Polres Kupang Siaga Saat Libur Peringatan Isra Mi'raj

Ratusan Personel Polres Kupang Siaga Saat Libur Peringatan Isra Mi'raj

Pelaku Kekerasan Seksual Bergeser, Guru dan Aparat Polisi Ikut Terseret

Pelaku Kekerasan Seksual Bergeser, Guru dan Aparat Polisi Ikut Terseret

56 Persen Laporan Kasus Perempuan dan Anak di Kupang Tak Tertangani

56 Persen Laporan Kasus Perempuan dan Anak di Kupang Tak Tertangani

Tuntaskan Kasus, Polda NTT Ekshumasi dan Otopsi Korban Anak di Kupang

Tuntaskan Kasus, Polda NTT Ekshumasi dan Otopsi Korban Anak di Kupang

Janin Ditemukan Warga Dalam Sungai

Janin Ditemukan Warga Dalam Sungai

Kasus Cabul Pada Ponaan Pacar Terungkap Saat Pelaku Cabuli Anak Pacarnya

Kasus Cabul Pada Ponaan Pacar Terungkap Saat Pelaku Cabuli Anak Pacarnya

Komentar
Berita Terbaru