Kamis, 29 Januari 2026

Masa Depan Kota Padangsidimpuan Dinilai Suram

- Senin, 15 November 2021 02:50 WIB
Masa Depan Kota Padangsidimpuan Dinilai Suram

digtara.com – Rusydi Nasution, Ketua DPC Partai Gerindra Kota Padangsidimpuan menilai masa depan pembangunan di kota ini akan suram, jika APBD sebagian besar hanya untuk belanja rutin.

Baca Juga:

Rusydi Nasution menjelaskan, APBD Kota Padangsidimpuan tak punya ruang fiskal untuk membangun dan mensejahterakan penduduknya. Oleh karena itu, wali kota harus berinovasi.

“Jalin kerjasama, cari peluang pendanaan, perkuat jaringan ke pusat dan pemodal. Membangun kota ini tak bisa sendirian, bangunlah jaringan, tumbuhkan rasa kebersamaan, kalau tidak masa depan kota ini suram,” ujar Rusydi Nasution yang juga Wakil Ketua DPRD ini, Senin (15/11/2021).

Terkait Silpa atau Sisa Anggaran yang tidak terpakai tak lepas dari perhatian Fraksi Gerindra.

“Desain keuangan dibuat Silpa agar APBD seimbang, karena adanya kewajiban konstitusi akan belanja Silpa terus, apa yang mau dibangun kalau begitu?” ujar Rusydi.

Fraksi Gerindra juga meminta agar OPD/dinas diberikan ruang untuk bekerja profesional dan kreatif agar eksekusi belanja terealisasi dengan baik.

“Berilah dukungan, arahan dan kepercayaan penuh bagi pegawai agar target pendapatan dan belanja tercapai dan agar kinerja lebih baik,” tutup Rusydi.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Usai Bagikan Bantuan di Sidakkal, PMI Padangsidimpuan Bagikan Paket Sembako Daerah Sabungan Sipabangun

Usai Bagikan Bantuan di Sidakkal, PMI Padangsidimpuan Bagikan Paket Sembako Daerah Sabungan Sipabangun

Hajab! Dugaan Bagi-Bagi Dana Desa di Sidimpuan ke Rekening Pribadi Dari Proyek Website

Hajab! Dugaan Bagi-Bagi Dana Desa di Sidimpuan ke Rekening Pribadi Dari Proyek Website

Irigasi DI Ujung Gurap Diterjang Banjir, Anggota DPRD Ipong Dalimunthe Bersama Pemko dan UPTD Lakukan Peninjauan Langsung

Irigasi DI Ujung Gurap Diterjang Banjir, Anggota DPRD Ipong Dalimunthe Bersama Pemko dan UPTD Lakukan Peninjauan Langsung

Jaga Stabilitas di Daerah, Pemko Sidimpuan Sebar 6 Ton Beras SPHP di Seluruh Kecamatan Lewat GPM

Jaga Stabilitas di Daerah, Pemko Sidimpuan Sebar 6 Ton Beras SPHP di Seluruh Kecamatan Lewat GPM

‎Warga Protes, Pemko Sidimpuan Tak Gelar Perayaan Pawai 17 Agustus

‎Warga Protes, Pemko Sidimpuan Tak Gelar Perayaan Pawai 17 Agustus

Ririn Yunika Raih Penghargaan Best Model Of the Year di Asean Fashion Festival 2025 ‎

Ririn Yunika Raih Penghargaan Best Model Of the Year di Asean Fashion Festival 2025 ‎

Komentar
Berita Terbaru