Usai Libur Natal, Bursa Asia Naik Tipis
digtara.com | JAKARTA – Pasca libur Natal, Kamis (26/12/2019) pukul 08.38 WIB bursa Asia bergerak naik. Indeks Nikkei 225 naik 107,12 poin atau 0,45% ke 23.998,42, Taiex naik 13,93 poin atau 0,11% ke 12.021,89.
Baca Juga:
Kospi naik 1,01 poin atau 0,05% ke 2.191,87, Straits Time sturun 6,91 poin atau 0,22% ke 3.214,73 dan FTSE Malaysia turun 0,36 poin atau 0,02% ke 1.603,83.
Kenaikan bursa Asia didorong oleh optimisme kesepakatan dagang Amerika Serikat-China akan terjadi dalam waktu dekat, setelah pernyataan Presiden AS Donald Trump yang mengatakan akan menendatangani perjanjian dagang dengan Presiden China Xi Jinping.
Namun, kenaikan bursa Asia cenderung terbatas karena investor mulai mengurangi kegiatan trading menjelang akhir tahun.
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Rekomendasi Saham dan Prediksi Pergerakan IHSG Hari Ini Jumat 30 Januari 2026
Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Kamis, 29 Januari 2026: IHSG Ambrol 7,35%, Kapitalisasi Pasar Susut Rp1.259 Triliun
Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini Rabu 28 Januari 2026, BUMI hingga GOTO Menguat
Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini Selasa, 27 Januari 2026
Rekomendasi Aplikasi Trading Terbaik di Indonesia 2026 untuk Pemula dan Profesional
Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini Jumat 23 Januari 2026, Waspada Koreksi ke 8.956
Komentar