Lantik Wakapolres dan Kapolsek, Kapolres Kupang Ingatkan Tantangan Tugas Kepolisian
Ipda Muhammad Ciputra Abidin sebelumnya menjabat sebagai Kanit 2 Satreskrim Polres Ende, Polda NTT.
Baca Juga:
Kapolres Kupang mengapresiasi dedikasi dan pengabdian para pejabat lama serta menekankan pentingnya sinergi dan kerjasama di antara seluruh personel Polres Kupang dalam menjalankan tugas-tugas ke depan.
"Tantangan tugas kedepan semakin kompleks, oleh karena itu saya berharap semua dapat bekerja sama dengan baik, menjaga soliditas dan terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat," ujar AKBP Agung.
Pelantikan ini dihadiri seluruh jajaran pejabat utama serta personel Polres Kupang.
Dengan adanya pergantian kepemimpinan ini, diharapkan Polres Kupang dapat terus meningkatkan kinerjanya dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya.
Indonesia Visionary Leader Anugerahi Kapolres Sikka Penghargaan “Best Inspiring and Visionary”
Kasus Bripda OPA Jadi Bahan Refleksi, Kapolres Ende Minta Anggota Stop Konsumsi Miras
Berduka Atas Meninggalnya Warga Karena Dianiaya Anggota Polri, Polres Ende Tindak Tegas Bripda OPA
16 Kali Sidang Bergulir, Ini Sejumlah Fakta Persidangan Akhir Kasus Kekerasan Seksual Anak Dibawah Umur Oleh Mantan Kapolres Ngada
Diputus 19 Tahun Penjara dan Denda Lima Miliar, Mantan Kapolres Ngada Masih Pikir-Pikir