Jumat, 29 Maret 2024

Cegah Takbiran Keliling Nanti Malam, Polisi Sekat 110 Titik Jalan di Medan

Arie - Senin, 19 Juli 2021 10:13 WIB
Cegah Takbiran Keliling Nanti Malam, Polisi Sekat 110 Titik Jalan di Medan

digtara.com – Polisi menyiapkan 110 titik penyekatan jalan di Medan guna menekan mobilitas warga menjelang Idul Adha 1442 Hijriah. Polisi Sekat 110 Titik Jalan

Baca Juga:

Langkah ini disiapkan guna mengantisipasi kegiatan takbiran keliling saat PPKM darurat di Medan.

“Sesuai dengan rencana kita, khususnya malam takbiran disiapkan 110 titik pos penyekatan. Untuk jamnya menyesuaikan,” katanya Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Riko Sunarko, dilansir dari suara.com –jaringan digtara.com, Senin (19/7/2021).

Baca: Rumah Ibadah Ditutup Selama PPKM Darurat, Menag: Takbiran di Rumah Saja!

Pihaknya telah berkoordinasi dengan TNI dan Pemkot Medan untuk menggelar patroli pada malam menjelang Idul Adha. Ini dilakukan untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) terjaga.

Riko mengimbau masyarakat untuk tidak menggelar kegiatan takbir keliling guna mengantisipasi penyebaran Covid-19.

Selain itu, kmasyarakat yang tidak memiliki kepentingan diimbau untuk tidak memasuki Kota Medan selama PPKM darurat.

“Masyarakat kita imbau tidak masuk ke Kota Medan dan tidak melakukan takbiran keliling,” tukasnya.

https://www.youtube.com/watch?v=8_egPQ3S0Fk

 

Cegah Takbiran Keliling Nanti Malam, Polisi Sekat 110 Titik Jalan di Medan

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru