Jumat, 29 Maret 2024

613 Orang Terkonfirmasi Covid-19 di Tapsel, Minggu 18 Juli 2021

Amir Hamzah Harahap - Minggu, 18 Juli 2021 11:35 WIB
613 Orang Terkonfirmasi Covid-19 di Tapsel, Minggu 18 Juli 2021

digtara.com – Juru bicara Satuan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel), Sofyan Adil mengatakan hingga hari ini, Minggu (18/07/2021) pukul 18.00 Wib, sebanyak 613 orang terkonfimasi covid-19. 613 Orang Terkonfirmasi Covid-19

Baca Juga:

Sofyan Adil mengatakan, sesuai peta sebaran gugus tugas, jumlah terkonfirmasi sebanyak 613 orang. Bertambah 6 orang hari ini.

Sementara kasus sembuh 501 orang, meninggal dunia 5 orang dan probable 1 orang.

“Sebagian isolasi mandiri dan sebanyak 27 orang di rawat di rumah karantina Simago-mago, Sipirok dan sebagian di Rumah Sakit Umum Sipirok,” kata Sofyan Adil.

Baca: Kapolri Cek Layanan Pasien Covid-19 di RS Polri dan Beri Bansos ke Nakes

613 Orang Terkonfirmasi Covid-19 di Tapsel, Minggu 18 Juli 2021

Ke 613 orang terkonfimasi positif covid-19 tersebut tersebar di bebarapa kecamatan, seperti Kecamatan SD Hole 20 orang, Marancar 11 orang, Angkola Barat 19 orang, Muara Batang Toru 23 orang, Angkola Sangkunur 8 orang, Angkola Selatan 26 terkonfimasi, Tantom Angkola 65 Orang.

Arse 8 orang, Sipirok 83 orang, Angkola Timur 43 Orang, Angkola Muara Tais 111 orang, Batang Angkola 37 orang dan Kecamatan Sayur Matinggi sebanyak 17 kasus terkonfimasi. Sedangkan tingkat kesembuhan mencapai 501 orang.

Jubir Satgas Covid-19 Kabupaten Tapsel menambahkan, terdapat dua kasus terkonfirmasi ditemukan dari luar daerah.

“Dari 613 orang terkonfimasi tersebut ada dua dari luar Tapsel,” tegasnya.

https://www.youtube.com/watch?v=bQHVtnb0gjM

 

613 Orang Terkonfirmasi Covid-19 di Tapsel, Minggu 18 Juli 2021

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Amir Hamzah Harahap
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tidak Hanya Rumah, Sijago Merah Juga Melahap Uang Rp.125 Juta Yang Disimpan Warga Tapsel

Tidak Hanya Rumah, Sijago Merah Juga Melahap Uang Rp.125 Juta Yang Disimpan Warga Tapsel

Waduh! Oknum Caleg di Tapsel Belum Kembalikan Uang Modus Masukkan Honorer, ASN Akan Gugat

Waduh! Oknum Caleg di Tapsel Belum Kembalikan Uang Modus Masukkan Honorer, ASN Akan Gugat

Meriahkan Keceriaan Natal, PLTA Batangtoru Berbagi  Kasih di 2 Kecamatan

Meriahkan Keceriaan Natal, PLTA Batangtoru Berbagi Kasih di 2 Kecamatan

Seorang Kadis di Tapsel Intimidasi dan 'Ancam' Anak Dibawah Umur Didalam Pondok Pesantren

Seorang Kadis di Tapsel Intimidasi dan 'Ancam' Anak Dibawah Umur Didalam Pondok Pesantren

Diguyur Hujan, Jalan di Arse Tapsel Amblas Kesungai Sore Ini

Diguyur Hujan, Jalan di Arse Tapsel Amblas Kesungai Sore Ini

Miris! Jalan ke Arse, SDH dan Aek Bilah Hanya 500 Meter Hotmix Dibangun Pertahun

Miris! Jalan ke Arse, SDH dan Aek Bilah Hanya 500 Meter Hotmix Dibangun Pertahun

Komentar
Berita Terbaru