Sabtu, 27 Juli 2024

Ratusan Prajurit Kodim Lamongan Disebar

Arie - Senin, 08 April 2024 18:24 WIB
Ratusan Prajurit Kodim Lamongan Disebar
istimewa
Ratusan Prajurit Kodim Lamongan Disebar

digtara.com - Mendekati arus mudik lebaran, pihak Kodim 0812/Lamongan mulai menyiagakan ratusan prajuritnya.

Baca Juga:

Dalam apel kesiapsiagaan yang digelar di Makodim, Senin (08/04/2024) pagi, Dandim Letkol Arm Ketut Wira Purbawan menegaskan, para prajurit Kodim itu nantinya ditempatkan di setiap pos pengamanan yang tersebar di Kabupaten Lamongan.

"Nanti juga akan kita tempatkan di beberapa titik rawan terjadinya kriminalitas," ucap Dandim.

Dandim menambahkan, prajurit TNI yang disiagakan di setiap pos pengamanan itu, nantinya akan bersinergi dengan petugas gabungan.

"Di pos pengamanan dan pelayanan, nanti ada petugas gabungan mulai dari tenaga kesehatan, Kepolisian dan petugas keamanan lainnya," ungkap Letkol Wira.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Dandim Letkol Wira Serahkan Bantuan Pompa Air

Dandim Letkol Wira Serahkan Bantuan Pompa Air

Prajurit Kodim Lamongan Tingkatkan Kemampuan Menembak

Prajurit Kodim Lamongan Tingkatkan Kemampuan Menembak

Pangdam Mayjen TNI Rafael Hadiri Panen Raya di Lamongan

Pangdam Mayjen TNI Rafael Hadiri Panen Raya di Lamongan

Forkopimda Lamongan Resmikan Arena Fitnes dan Cafe Bang Takir

Forkopimda Lamongan Resmikan Arena Fitnes dan Cafe Bang Takir

Kodim Lamongan Gelar Upacara Harkitnas

Kodim Lamongan Gelar Upacara Harkitnas

Satgas Pangan Mabes TNI Tinjau Pompanisasi dan Lahan Ketahanan Pangan Kodim Lamongan

Satgas Pangan Mabes TNI Tinjau Pompanisasi dan Lahan Ketahanan Pangan Kodim Lamongan

Komentar
Berita Terbaru