Jumat, 29 Maret 2024

Pembunuh Guru SD di Toba Ditangkap di Medan

Arie - Kamis, 27 Mei 2021 10:37 WIB
Pembunuh Guru SD di Toba Ditangkap di Medan

digtara.com – Pelaku pembunuhan terhadap guru Sekolah Dasar (SD), MEB (42), di Kabupaten Toba, Sumatera Utara akhirnya ditangkap. Diduga pelaku ditangkap tim gabungan di kawasan Kota Medan. Pembunuh Guru SD

Baca Juga:

Dilansir dari suara.com –jaringan digtara.com, penangkapan ini dibenarkan oleh Direktur Reskrimum Polda Sumut, Kombes Tatan Dirsan Atmaja.

“Iya benar, sudah kita amankan dua pelakunya,” kata Tatan, Kamis (27/5/2021).

Saat ini polisi masih melakukan penyelidikan dan pengembanga terkait motif dibalik tewasnya korban.

Sebelumnya dikabarkan, MEB (42) ditemukan tewas bersimbah darah di rumahnya, Desa Lumban Lobu, Kecamatan Bonatua Lunasi, Kabupaten Toba, Sumatera Utara, Senin 24 Mei 2021.

Baca: Guru SD di Toba Ditemukan Tewas, Tubuhnya Ada 24 Tusukan Sajam

Jadasnya ditemukan sekitar pukul 08.00 Wib. Saat ditemukan, kondisi korban dalam keadaan setengah telanjang dengan sejumlah luka di tubuhnya.

Di lokasi terdapat jejak kaki yang berlumuran darah korban. Tidak ada barang korban yang hilang dari lokasi tersebut.

Dari hasil visum, diketahui ada 24 luka tusukan benda tajam di sekujur tubuh korban. Luka tusukan itu diantaranya 2 dibagian pipi, 1 di atas telinga kiri, 1 dibagian kepala tepatnya dahi kiri.

Kemudian 2 tusuka di bagian dada, 1 dibagian ketiak, 1 ibagian lengan kiri 1 bagian bahu dan 1 di pungung.

Selain itu, luka tusukan juga terdapat di 2 lengan kiri, 1 dipergelangan tangan kiri, 1 punggung kiri, 1 punggung tengah, 1 dibagian leher belakang, 1 di punggung tengah, 1 dipunggung bawah dan 1 luka di rahang kiri.

Disclaimer: Artikel ini merupakan kerjasama digtara.com dengan suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggungjawab suara.com.

Pembunuh Guru SD di Toba Ditangkap di Medan

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Arie
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Satlantas Polres Binjai Tilang Manual 375 Pelanggar Lalulintas Saat Ops Keselamatan Toba 2024

Satlantas Polres Binjai Tilang Manual 375 Pelanggar Lalulintas Saat Ops Keselamatan Toba 2024

Sepekan Jelang F1 Powerboat, Pebalap Mulai Tiba di Danau Toba Sumut

Sepekan Jelang F1 Powerboat, Pebalap Mulai Tiba di Danau Toba Sumut

5 Kali Setubuhi Pacar, Pelajar di Toba Ditangkap

5 Kali Setubuhi Pacar, Pelajar di Toba Ditangkap

1.980 Personel Polda Sumut Amankan Aquabike Jetski World Championship 2023 di Danau Toba

1.980 Personel Polda Sumut Amankan Aquabike Jetski World Championship 2023 di Danau Toba

Melihat Proses Kerajinan Tenun dan Keindahan Danau Toba dari Kampung Ulos Hutaraja

Melihat Proses Kerajinan Tenun dan Keindahan Danau Toba dari Kampung Ulos Hutaraja

Hari Ulos Nasional di Parapat Dapat Dukungan dari Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Sumut

Hari Ulos Nasional di Parapat Dapat Dukungan dari Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Sumut

Komentar
Berita Terbaru