Jumat, 29 Maret 2024

Sikh Punjabi Sumut: Pagelaran Budaya Lintas Etnis Ciptakan Kerukunan

Redaksi - Sabtu, 16 Maret 2019 15:33 WIB
Sikh Punjabi Sumut: Pagelaran Budaya Lintas Etnis Ciptakan Kerukunan

digtara.com | MEDAN – Masyarakat Kota Medan mengapresiasi kegiatan Pagelaran Budaya Lintas Etnis Sumatera Utara yang digelar di Stadion Teladan Medan, Sabtu (16/3/2019).

Baca Juga:

Acara yang di hadiri oleh presiden Jokowi ini di datangi oleh sejumlah suku Etnis yang ada di Sumatera Utara, seperti yang dikatakan perwakilan Sikh Punjabi Sumut, ia mengatakan saat ini bangsa Indonesia sudah dipecah belah oleh oknum oknum tertentu, hal tersebut membuat masyarakat Indonesia saling membenci satu sama lain.

“Dengan acara seperti ini, acara besar ini kita semua saling berkumpul, baik dari suku india, batak, melayu, tionghoa, jadi dengan acara ini Tercipta nya Kerukunan sesama umat” ujar salwinder singh.

Hal serupa juga di katakan Zulfadli, cara untuk mencegah perpecahan antar umat beragama dengan cara bersilaturahmi sesama Etnis, ia juga menambahkan jangan sampai negara indonesia ini sama seperti negara Suriah.

“jangan sampai negara kita ini seperti negara Suriah, gara-gara seperti ini hasut menghasut sehingga merasa mereka yang lebih benar” ujar salah satu anggota pujakesuma ini.

Sementara itu Adlin Ginting berharap agar kira Indonesia lebih menyatu tanpa adanya perpecahan, “Caranya saling membantu dan saling membela tanpa pandang suku etnis” ujarnya. (gie)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Polisi Terima Dua Laporan Terkait Kasus Pembunuhan Mahasiswa Undana di Oesapa

Polisi Terima Dua Laporan Terkait Kasus Pembunuhan Mahasiswa Undana di Oesapa

Ayah Biadab di Sidimpuan Tega Cabuli Anak Kandungnya Sendiri Berusia 3 Tahun

Ayah Biadab di Sidimpuan Tega Cabuli Anak Kandungnya Sendiri Berusia 3 Tahun

Peduli Olah Raga, Jon Sujani Bagikan Bola Ke Tim Futsal di Sidimpuan

Peduli Olah Raga, Jon Sujani Bagikan Bola Ke Tim Futsal di Sidimpuan

Plt Bupati Langkat Ingatkan ASN Hindari Prilaku Menyimpang

Plt Bupati Langkat Ingatkan ASN Hindari Prilaku Menyimpang

Buka MTQ ke-56 Berandan Barat, Syah Afandin: Terus Tanamkan Jiwa Al Quran ke Masyarakat

Buka MTQ ke-56 Berandan Barat, Syah Afandin: Terus Tanamkan Jiwa Al Quran ke Masyarakat

Bertakziah di Kediaman Almarhum Bribda M. Fahrel Kinandung, Syah Afandin Doakan Amal Ibadahnya Diterima

Bertakziah di Kediaman Almarhum Bribda M. Fahrel Kinandung, Syah Afandin Doakan Amal Ibadahnya Diterima

Komentar
Berita Terbaru