Jumat, 26 April 2024

Para Siswa di Madina Selfi sebagai Aksi Protes Terhadap PLN

Redaksi - Senin, 01 April 2019 08:16 WIB
Para Siswa di Madina Selfi sebagai Aksi Protes Terhadap PLN

digtara.com | MADINA – Sejumlah siswa Sekolah Menegah Atas (SMA) di kecamatan Siabu, Mandailing Natal, gelar aksi foto selfi di luar ruangan kelas saat pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer di hari pertama.

Baca Juga:

Aksi ini merupakan aksi kekecewaan para siswa terhadap pihak PLN yang kerap arus pendek listrik mati yang membuat pelaksanaan ujian terganggu.

Para siswa yang di konfirmasi mengatakan bahwa pelaksanaan ujian di sekolah kami terganggu akibat arus listrik.

“Sambil menunggu lampu nyala, kami selfi di luar ruangan UNBK, aksi foto selfi ini juga aksi protes kami kepada pihak PLN yang kerap mematikan lampu,” kata seorang siswa.

Pantauan Digtara, para siswa yang mengikuti UNBK berada di luar ruangan, yang seharusnya sedang mengikuti ujian. (Ag)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru