Jumat, 29 Maret 2024

4 Orang Bandar Dan Pengedar Narkoba Diamankan Satres Narkoba Polres Tebing Tinggi

- Jumat, 23 April 2021 09:12 WIB
4 Orang Bandar Dan Pengedar Narkoba Diamankan Satres Narkoba Polres Tebing Tinggi

Digtara.com

Baca Juga:

Satres Narkoba Polres Tebing Tinggi berhasil melakukan penangkapan terhadap empat orang pelaku diduga sebagai bandar narkotika di tempat lokasi yang berbeda di kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara.

Dua diantara empat pelaku terduga pengedar sekaligus bandar narkotika diamankan personil kepolisian di Kelurahan Badak Bejuang, Kota Kota Tebing Tinggi.

Para pelaku tindak pidana narkotika ini tidak bisa berbuat banyak saat petugas melakukan penangkapan, dari tangan pelaku petugas Satres Narkoba berhasil mengaman kan barang bukti jenis sabu siap pakai dari masing masing tersangka.

Keempat tersangka ini berinisial RP alias Kiki, RU alias Raden, MSP alias Sugeng serta SA alias Dedek.

Dari total keselurahan petugas berhasil mengamankan sabu seberat 28,53 Gram sabu siap pakai. Selain sabu petugas juga mengamankan ratusan bungkus plastik kemasan, alat timbang digital, serta satu unit telepon genggam milik pelaku.

Kasat Narkoba Polres Tebing Tinggi AKP Yunus Tarigan mengatakan keempat pelaku ini di amankan di tempat yang berbeda beda/ia juga mengatakan sempat ada sedikit perlawanan dari salah seorang tersangka saat diamankan namun petugas mampu menanganinya.

Keempat tersangka kasus narkotika ini dijerat dengan pasal 114 dan 112 KUHP dengan ancaman hukuman 20 tahun penjara.

Dan kini keempat tersangka pelaku tindak pidana narkotika tersebut harus mendekam di Polres Tebing Tinggi, guna penyelidikan dan pengembangan lebih lanjut.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Lansia di Sabu Raijua Akhiri Hidup dengan Cara Gantung Diri

Lansia di Sabu Raijua Akhiri Hidup dengan Cara Gantung Diri

Bandar Narkoba di Binjai Ditangkap Polisi, Pemasok Diburu

Bandar Narkoba di Binjai Ditangkap Polisi, Pemasok Diburu

Kerap Lolos Dari Kejaran Polisi, Kakek 66 Tahun Pengedar Sabu di Binjai Akhirnya Ditangkap

Kerap Lolos Dari Kejaran Polisi, Kakek 66 Tahun Pengedar Sabu di Binjai Akhirnya Ditangkap

Remas dan Pemuda Gereja di Sabu Raijua Siap Amankan Hari Raya Paskah dan Idul Fitri 2024

Remas dan Pemuda Gereja di Sabu Raijua Siap Amankan Hari Raya Paskah dan Idul Fitri 2024

Pamit ke Tempat Pesta, Warga di Sabu Raijua Ditemukan Tewas Dalam Kali

Pamit ke Tempat Pesta, Warga di Sabu Raijua Ditemukan Tewas Dalam Kali

Kapolres Sabu Raijua Imbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim

Kapolres Sabu Raijua Imbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim

Komentar
Berita Terbaru