Jumat, 26 April 2024

Saat Menghormat Walikota di Pawai, Ibu-Ibu di Sidimpuan Tulis ‘Kami Belum Merdeka’

Amir Hamzah Harahap - Rabu, 17 Agustus 2022 07:02 WIB
Saat Menghormat Walikota di Pawai, Ibu-Ibu di Sidimpuan Tulis ‘Kami Belum Merdeka’

digtara.com – Warga lingkungan dua, Kampung Bukit, WEK II, Kecamatan Padangsidimpuan Utara membuat heboh dengan memajang poster bertuliskan “Kami Belum Merdeka” di hadapan Walikota Padangsidimpuan, Irsan Efendi Nasution dan puluhan ribu warga yang mengikuti pawai.

Baca Juga:

Kaum ibu tersebut datang pada pukul 13.00 WIB, Rabu (17/8/2022) di depan podium dan meminta tolong kepada Walikota Padangsidimpuan untuk turun langsung melihat rumah mereka yang ditembok pemilik losmen di Gang Damai sejak sebulan lalu.

Tampak sejumlah ibu-ibu tersebut memegang poster menghadap podium penghormatan yang di isi oleh walikota. Selain itu kaum perempuan tersebut spontan menjadi perhatian warga yang berada di posisi tersebut.

Kepada digtara.com, salah seorang warga yang demo menyebutan langkah tersebut sikap mereka karena suda menyurati walikota dam DPRD sebanyak dua kali bahkna mengelar demo namun belum ditanggapi serius.

“Kami sepertinya belum merdeka, karena rumah kami ditembok oleh losmen serta kami minta bantuan walikota untuk membela kami. Makanya kami tunjukkan sikap ini” Kata Lina Tanjung.

Aksi tersebut terkait penderitan 4 KK yang keluarga Yusuf Nasution (42), Bitcar Pakpahan (54), Sumarto Pakpahan (52), Komaria Harahap (60) yang sudah sebulan terisolir dan terpaksa memanjat tembok setinggi 2 meter oleh salah satu pemilik hotel.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Amir Hamzah Harahap
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Tabrak Dump Truk, Mahasiswa Undana Kupang Meninggal di Tempat

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Daftar Harga Emas Pegadaian Rabu 20 September 2023, Antam dan UBS

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Kasat Lantas Polres Sikka Dilaporkan ke Propam, Ini Kasusnya

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Mengenaskan! Jadi Korban Tabrak Lari, Mahasiswi di Kupang Meninggal Dunia

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Dua Pelaku Pencurian dengan Kekerasan Diamankan Polres Sumba Timur

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Kejati NTT Tahan Lima Tersangka Kasus Korupsi Persemaian Modern di Labuan Bajo

Komentar
Berita Terbaru