Jumat, 19 April 2024

Hari Pahlawan, Jokowi: Krisis Dilalui Berkat Para Pejuang

- Rabu, 10 November 2021 02:05 WIB
Hari Pahlawan, Jokowi: Krisis Dilalui Berkat Para Pejuang

digtara.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengucapkan selamat Hari Pahlawan. Ucapan selamat Hari Pahlawan itu disampaikan Jokowi melalui akun media sosialnya, Rabu (10/11/2021).

Baca Juga:

Dalam unggahannya, Jokowi mengupload video animasi yang menunjukkan sosok pahlawan dari zaman kemerdekaan hingga saat ini.

“Ujian zaman tak berkurang, tapi bangsa ini semakin kokoh bagaikan karang,” kata Jokowi.

Jokowi melanjutkan, krisis, resesi maupun pandemi dapat dilalui Indonesia berkat para pejuang. Mereka, kata dia, selalu hadir di saat dibutuhkan bangsa dan negara.

“Krisis, resesi, dan pandemi akan dapat kita lalui berkat para pejuang yang selalu hadir di semua palagan pengabdian saat dibutuhkan,” ungkapnya.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
:
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Bandara Jenderal Besar AH Nasution di Madina Siap Digunakan, Hanya Tinggal Menunggu Ini..

Bandara Jenderal Besar AH Nasution di Madina Siap Digunakan, Hanya Tinggal Menunggu Ini..

Mayjen TNI Rafael Granada Baay Bersama Forkopimda Jatim Dampingi Presiden Jokowi Resmikan Jalan di Madiun

Mayjen TNI Rafael Granada Baay Bersama Forkopimda Jatim Dampingi Presiden Jokowi Resmikan Jalan di Madiun

Sah! Hadi Tjahjanto Jabat Menko Polhukam, AHY jadi Menteri ATR/BPN

Sah! Hadi Tjahjanto Jabat Menko Polhukam, AHY jadi Menteri ATR/BPN

Istana Beberkan Agenda Pertemuan Jokowi-Surya Paloh Tadi Malam, Beda dengan NasDem

Istana Beberkan Agenda Pertemuan Jokowi-Surya Paloh Tadi Malam, Beda dengan NasDem

Jokowi-PSI Makin Mesra: Setalah Jogja dan Bandung, Kali Ini Makan Malam Bareng di Medan

Jokowi-PSI Makin Mesra: Setalah Jogja dan Bandung, Kali Ini Makan Malam Bareng di Medan

Kunker Presiden Jokowi ke RSUD Kumpulan Pane Tebingtinggi Disambut Haru Tangis Warga

Kunker Presiden Jokowi ke RSUD Kumpulan Pane Tebingtinggi Disambut Haru Tangis Warga

Komentar
Berita Terbaru